- Penari kontemporer kelahiran Aljazair Nacera Belaza tampil membawakan karya yang bertajuk "Le Temps Scalle" di Gedung Kesenian Jakarta, Jakarta, Rabu (6/6/2012). Penampilan penari yang saat ini menetap di Prancis merupakan rangkaian acara Indonesia Dance Festival 2012.
Foto
Tarian Le Temps Scalle Hipnotis Penonton
Kamis, 07 Jun 2012 09:22 WIB
