Jakarta - Usai melaksanakan Ujian Akhir Madrasah Bertstandar Nasional (UAMBN), para siswa dan siswi tetap beraktifitas sekolah seperti biasanya, di Sekolah MAdrasah Ibtidaiyah Cimanggu Gunung Padang, Cianjur, Jawa Barat, Selasa (22/05). Ada yang bermain dan ada pula yang berkumpul serta bercanda sesama temannya.
Foto
Wajah Ceria Anak-anak Gunung Padang
Rabu, 23 Mei 2012 07:29 WIB











































