Rieke Tenangkan Massa Demonstran

Foto

Rieke Tenangkan Massa Demonstran

Fikri Hidayat - detikNews
Jumat, 30 Mar 2012 17:06 WIB

Jakarta - Politisi dari fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Rioeke Diah Pitaloka keluar ruang sidang paripurna di depan gedung DPR RI, Jumat (30/3). Ia memberikan keterangan dan perkembangan terakhir terkait sidang paripurna perihal rencana kenaikan bahan bakar minyak (BBM).

Rieke bersama Maruarar Sirait bertemu langsung dengan ribuan buruh yang berdemonstrasi di depan gedung DPR
Ia menyampaikan perkembangan terakhir dari rapat sidang paripurna tersebut
Perwakilan buruh yang menyambutnya diatas tempat orasi memberikan waktu untuk Rieke dan Maruarar memberikan keterangan
Rieke menyampaikan perkembangan terakhir dari sidang paripurna di DPR
Rieke Tenangkan Massa Demonstran
Rieke Tenangkan Massa Demonstran
Rieke Tenangkan Massa Demonstran
Rieke Tenangkan Massa Demonstran


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads