- Sejumlah pasien penderita kanker menerima bingkisan makanan sehat dari Cancer Information and suport Center (CISC), Jumat (3/2/2012). Pemberian makanan sehat bagi penderirta kanker kurang mampu dalam rangka memperingati hari kanker se-dunia yang jatuh pada tanggal 4 Februari 2012.
Foto
Penderita Kanker Terima Makanan Sehat
Jumat, 03 Feb 2012 15:22 WIB
