Papan Reklame Roboh Diterjang Puting Beliung

Foto

Papan Reklame Roboh Diterjang Puting Beliung

Herianto Batubara - detikNews
Jumat, 06 Jan 2012 00:10 WIB

- Hujan disertai angin puting beliung menghantam kawasan ibu kota Jakarta dan sekitarnya, Kamis (5/1/2012). Selain menumbangkan pohon, puting beliung juga merobohkan beberapa papan reklame, salah satunya di Jl S. Parman, Jakarta.

Papan reklame yang berada di depan Panin Life, Jalan S Parman, Jakarta roboh.
Hujan deras disertai angin puting beliung mengakibatkan arus lalu lintas di Jalan S Parman macet.
Papan penunjuk arah juga rusak.
Papan Reklame Roboh Diterjang Puting Beliung
Papan Reklame Roboh Diterjang Puting Beliung
Papan Reklame Roboh Diterjang Puting Beliung


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads