Jakarta -
Tawuran dua kelompok massa terjadi di Jalan Arjuna Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (14/10/2011). Tawuran ini berawal saat puluhan orang bayaran menyambangi Kampung Guji Baru. Warga yang tidak terima rumahnya digusur melakukan perlawanan dan berakhir tawuran.