Jakarta - Angin kencang yang menyertai hujan deras mengakibatkan 3 tiang papan iklan di Mal Senayan City, Jakarta Selatan roboh, Rabu (16/3/2011). Selain tiang yang roboh, sejumlah pelat di bagian atas dekat Panin Tower beterbangan.
Foto
Tiang Reklame di Senayan City Roboh
Rabu, 16 Mar 2011 19:10 WIB











































