- Pucuk pimpinan Kostrad berganti, Jumat (5/11/2010). Mayor Jenderal TNI Pramono Edhie Wibowo resmi menjabat sebagai Panglima Kostrad menggantikan Letnan Jenderal Burhanudin Amin yang memasuki masa pensiun.
Foto
Edhie Wibowo Resmi Menjabat Pangkostrad
Jumat, 05 Nov 2010 17:44 WIB