- Gara-gara rem blong, truk yang dikemudikan Sukardi menyeruduk motor di turunan tanjakan, Nyalindung, Sumedang, Jawa Barat, Kamis (2/9). Pengendara motor bernama Yuyu (28) tewas setelah kepalanya tergilas.
Foto
Dilindas Truk, Pemotor Tewas
Kamis, 02 Sep 2010 17:58 WIB











































