- DPR menerima hasil audit investigasi BPK terkait skandal Bank Century di DPR, Jakarta, Senin (23/11). Hasil audit menemukan fakta ada kejanggalan dalam bailout Rp 6,7 T terhadap Bank Century.
Foto
DPR Terima Audit BPK
Senin, 23 Nov 2009 19:08 WIB