Terminal Kampung Rambutan diketahui melayani pemudik dengan berbagai koota tujuan. Baik di Jawa Barat, sebagian Jawa Tengah, dan Sumatera. (aro/aro)
Highlight Breaking News
Pemudik Mulai Ramaikan Terminal Kampung Rambutan
Jumat, 05 Apr 2024 08:51 WIB
Jakarta - Pemudik mulai berdatangan di Terminal Kampung Rambutan pada Jumat (5/4) pagi. Puluhan bus juga sudah terparkir rapi dengan para awaknya yang sesekali menanyakan tujuan pemudik.