Deolipa Bakal Gugat Bareskrim, Meski Pertemanannya Terancam Bubar

Video 20Detik

Deolipa Bakal Gugat Bareskrim, Meski Pertemanannya Terancam Bubar

detikTV, dtv - detikNews
Sabtu, 13 Agu 2022 19:59 WIB
Jakarta - Deolipa Yumara yang merupakan mantan pengacara Bharada E akan melaporkan sejumlah pihak termasuk Bareskrim akibat pencabutan sepihak kuasa pengacara Bharada E. Ia akan melayangkan gugatan uji materil dan formil terhadap surat pencopotan tersebut ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada Senin (15/8) mendatang.

Video lainnya terkait pengakuan Deolipa soal Bharada E bisa dilihat di sini. (/)

Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads