Gempa Guncang Malang, Wali Murid Berhamburan Saat Rapat di Sekolah
detikTV, Yussa Ariska Viossa - detikNews
Jumat, 22 Okt 2021 13:44 WIB
Jakarta - Gempa Magnitudo 5,3 M mengguncang wilayah Kabupaten Malang, Jawa Timur pada pukul 09.21 WIB pada Jumat (22/10). Puluhan wali murid SMA Negeri 1 Sumberpucung yang sedang melakukan rapat berhamburan keluar ruangan.
(/)
Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.