Satgas Minta Peserta Kerumunan Petamburan-Megamendung Tes Corona

Video 20Detik

Satgas Minta Peserta Kerumunan Petamburan-Megamendung Tes Corona

detikTV, detikTV - detikNews
Senin, 23 Nov 2020 16:18 WIB
Jakarta - Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Doni Monardo menyebut peningkatan kasus Corona RI tak hanya disebabkan oleh libur panjang, tetapi juga kerumunan di wilayah Bandara Soetta, Petamburan, Slipi, Tebet Timur, dan Megamendung. Doni pun meminta para peserta kerumunan untuk melakukan tes swab antigen secara sukarela. Hal ini dimaksudkan sebagai langkah melindungi keselamatan masyarakat secara luas. (/)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads