Mayat tersebut pertama kali ditemukan oleh warga yang kebetulan melintas. Penemuan tersebut menyebabkan arus lalu lintas di Jl KH Hasyim Ashari maupun Jl Kyai Tapa macet.
Informasi dari TMC Polda Metro Jaya menyebutkan, arus lalu lintas berangsur-angsur normal setelah petugas dari Polsek Tanjung Duren mengevakuasi jenazah. (mar/nrl)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini