Daftar Isi
Berikut ini rekomendasi ide kegiatan untuk memeriahkan acara Halalbihalal Idulfitri yang bisa disesuaikan dengan kelompok tamu undangannya. Bisa juga untuk acara halalbihalal di lingkungan rumah (RT/RW), sekolah, tempat kerja, dan lainnya.
Ide Kegiatan Acara Halalbihalal di Sekolah
- Kajian atau tausiyah singkat
- Pembacaan doa dan ayat Al-Qur'an
- Pentas karya seni Islami
- Games Islami dan doorprize
- Makan bersama dan berbagi
- Sharing pengalaman libur Lebaran
- Storytelling kisah inspiratif Islami
Ide Kegiatan Acara Halalbihalal di Kantor
- Salam-salaman virtual atau offline
- Motivasi dan refleksi pasca-Ramadan
- Sesi tukar kado atau hampers Lebaran
- Sharing pengalaman mudik Lebaran
- Makan bersama dan santunan
- Talkshow bersama narasumber
- Bagi-bagi bingkisan Lebaran
Ide Kegiatan Acara Halalbihalal di RT/RW
- Doa bersama dan tausiyah
- Jalan santai dan senam sehat
- Bakti sosial dan bazar murah
- Silaturahmi keliling warga
- Sesi ramah tamah dengan tetangga
- Makan bersama dan hiburan
- Tukar bingkisan parsel Lebaran
Itulah sederet rekomendasi ide kegiatan Halalbihalal Idulfitri 2025 yang bisa jadi inspirasi dalam memeriahkan momen istimewa ini. Semoga bermanfaat!
Lihat juga Video 'Lalin Sekitar Bundaran HI Ramai Lancar di Hari-H Lebaran':
(wia/imk)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini