"Korban satu meninggal dunia, tiga luka dibawa ke rumah sakit," ujar Kasatlantas Polrestabes Semarang AKBP Yunaldi di lokasi kejadian dilansir detikJateng, Senin (24/7/2023).
Selain satu korban meninggal, tiga orang mengalami luka-luka dan langsung dilarikan ke rumah sakit. Polisi masih mendalami lebih lanjut terkait penyebab kecelakaan ini. Lokasi kejadian merupakan turunan curam dengan tebing di satu sisinya.
"Emang kondisi truknya diduga blong nanti kita dalami dulu fakta-fakta di lapangan kita dalami keterangan saksi bagaimana terjadinya ini," katanya.
Simak selengkapnya di sini.
Lihat juga Video 'Pelajar SMA Tabrak Lansia Sampai Gegar Otak Akhirnya Menyerahkan Diri':
(haf/idh)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini