Gempa M 3,3 Terjadi di Labuan Bajo

ADVERTISEMENT

Gempa M 3,3 Terjadi di Labuan Bajo

Lisye Sri Rahayu - detikNews
Senin, 12 Des 2022 03:41 WIB
Alat pendeteksi gempa Seismograf.  Zainal Abidin/detikcom.
Ilustrasi (Foto: Zainal Abidin)
Jakarta -

Gempa dengan kekuatan magnitudo (M) 3,3 terjadi di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Gempa ada pada kedalaman 159 kilometer.

"43 km timur laut Labuan Bajo-NTT," tulis BMKG melalui akun Twitter resminya, Senin (12/12/2022).

Gempa ini terjadi pada pukul 03.27 WIB. Titik koordinat gempa ada pada 8,19 lintang selatan dan 120,14 bujur timur.

Belum ada informasi mengenai ada tidaknya korban dan kerusakan akibat gempa ini.

Simak juga 'Gempa Guncang Indonesia, Korban Jiwa Selalu Tinggi':

[Gambas:Video 20detik]



(lir/lir)

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT