Gempa M 4,4 Terjadi di Nusa Dua Bali

Gempa M 4,4 Terjadi di Nusa Dua Bali

Ferdinan - detikNews
Sabtu, 01 Feb 2020 17:05 WIB
Ilustrasi gempa
Foto: Ilustrasi
Jakarta -

Gempa bumi bermagnitudo 4,4 terjadi di Nusa Dua, Bali. Belum ada laporan mengenai dampak dari gempa.

Dikutip dari akun Twitter BMKG, gempa terjadi pada pukul 16.20 WIB, Sabtu (1/2/2020). Lokasi gempa berada di 9,31 Lintang Selatan dan 114,73 Bujur Timur.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Pusat gempa berada di laut, sekitar 79 kilometer arah barat daya dari Nusa Dua dengan kedalaman 31 km. Gempa dirasakan (MMI) II Denpasar dan MMI II di Kuta.

Sebelumnya, gempa bumi magnitudo (M) 4,9 terjadi di Mukomuko, Bengkulu. Pusat gempa berada di laut atau tepatnya 30 km arah barat daya dari Mukomuko.

ADVERTISEMENT

BMKG melaporkan gempa terjadi pada pukul 16.09 WIB. Kedalaman gempa 32 km.

Simak Video "Turki Diguncang Gempa, 21 Orang Tewas"

[Gambas:Video 20detik]

(fdn/fdn)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads