"Pukul 05.00 WIB, tinggi muka air 660 cm, cuaca Hujan status siaga I," ujar BPBD DKI Jakarta dalam keterangan tertulis, Rabu (1/1/2020).
Berdasarkan informasi yang diberikan, terdapat beberapa antisipasi wilayah yang terdampak. Di antaranya,:
Grogol
Jati Pulo
Kalianyar
Karet Tengsin
Kota Bambu Selatan
Kota Bambu Utara
Petamburan
Tomang
BPBD menyebut terdapat upaya yang telah dilakukan terkait status siaga 1, di antaranya dengan menyebarkan informasi kepada lurah serta warga yang tinggal di bantaran kali.
Simak Video "Hujan Deras Semalaman, Permukiman di Jaktim dan Jakbar Banjir"
(dwia/dnu)