Pantauan detikcom, Senin (2/12/2019), jalanan itu tidak dapat dilalui kendaraan karena telah 'disulap' menjadi parkiran sepeda motor. Pedagang Kaki Lima juga menggelar lapak di kawasan itu.
Kendaraan dari Patung Kuda menuju Gambir dialihkan melewati kawasan MH Thamrin. Foto: Yoki Alvetro/detikcom |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara itu, arus lalu lintas menuju Gambir dialihkan melewati Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat. Sedangkan arus lalu lintas dari arah Gambir menuju Patung Kuda terpantau padat dan macet. Kendaraan tampak bergerak perlahan melintasi depan Kedubes AS.
Tonton juga video Tak Perlu Takut Lapar, Ada Makanan Gratis di Reuni 212:
(aan/aan)












































