Sofyan Djalil Kembali Jadi Menteri ATR

Sofyan Djalil Kembali Jadi Menteri ATR

Andhika Prasetia - detikNews
Selasa, 22 Okt 2019 18:31 WIB
Sofyan Djalil (Andhika Prasetia/detikcom)
Jakarta - Sofyan Djalil kembali menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR). Kepastian ini dicapai setelah ia bertemu dengan Presiden Joko Widodo.

"Melanjutkan pekerjaan yang belum selesai," kata Sofyan di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Selasa (22/10/2019).


Sofyan membahas masalah agraria dengan Jokowi. Ia siap melanjutkan target yang diberikan Jokowi.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Yang belum selesai masalah agraria, reforma agraria," kata Sofyan.


Target yang diberikan Jokowi seperti soal sertifikat tanah. Tahun ini, Jokowi menargetkan 9 juta bidang tanah bersertifikat.

"Bagaimana tanah yang berperikeadilan dan bagaimana bisa beri kepastian hukum," ucap Sofyan.


Simak juga video "Budi Karya, Bambang Brodjonegoro, dan Sofyan Djalil ke Istana" :

[Gambas:Video 20detik]

(dkp/gbr)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads