Video Suasana Tegang Pertemuan Jokowi-Direksi PLN soal Listrik Padam
detikTV - detikNews
Senin, 05 Agu 2019 14:53 WIB
Foto: Rengga Sancaya/detikcom
Jakarta - Presiden Joko Widodo menyambangi kantor pusat PLN di Jakarta Selatan, Senin (5/8/2019). Didampingi beberapa menteri, Jokowi menanyakan kenapa listrik padam tak segera teratasi. Berikut video suasana pertemuan dan tanya jawab Jokowi dan direksi PLN.
Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.