Rekapitulasi Suara: Jokowi Unggul di Houston, Prabowo di Jeddah

Rekapitulasi Suara: Jokowi Unggul di Houston, Prabowo di Jeddah

Dwi Andayani - detikNews
Senin, 06 Mei 2019 18:01 WIB
Ilustrasi (Foto: Andhika Prasetia/detikcom)
Jakarta - Prabowo Subianto-Sandiaga Uno unggul dalam perolehan suara dari Joko Widodo (Jokowi)- Ma'ruf Amin di Jeddah, Arab Saudi. Sedangkan Jokowi unggul di Houston, Amerika Serikat (AS).

Hasil ini diambil berdasarkan rapat pleno rekapitulasi pemilu luar negeri. Rapat pleno itu digelar di kantor KPU, Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Senin (6/5/2019).

Berikut ini hasil rekapitulasi dari PPLN (Panitia Pemilihan Luar Negeri) Jeddah dan Houston:

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

1. PPLN Jeddah

Jumlah Total DPT: 38.056
Jumlah pengguna hak pilih: 13.484

Hasil perolehan pilpres
Pasangan 01: 3.821
Pasangan 02: 9.471

Jumlah suara sah: 13.292
Jumlah suara tidak sah: 192
Total: 13.484

Pemilu Legislatif
Jumlah surat suara yang digunakan: 13.467

2. PPLN Houston

Jumlah Total DPT: 6.409
Jumlah pengguna hak pilih: 3.151

Hasil perolehan pilpres
Pasangan 01: 2.752
Pasangan 02: 332

Jumlah suara sah: 3.084
Jumlah suara tidak sah: 67
Total: 3.151

Pemilu Legislatif
Jumlah surat suara yang digunakan: 3.029


Simak Juga "KPU Gelar Rapat Pleno Lanjutan Rekapitulasi Suara Luar Negeri":

[Gambas:Video 20detik]

(dwia/fdn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads