Pantauan di lokasi, Rabu (17/4/2019), penghitungan suara dimulai sejak sekitar pukul 14.15 WIB dan selesai pukul 15.00 WIB.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dari hasil hitung surat suara, hasilnya Jokowi-Ma'ruf menang dengan perolehan 133 suara. Sementara itu, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno memperoleh 76 suara. Ada satu surat suara tidak sah.
Saat ini, Prabowo dan Sandiaga serta sejumlah petinggi parpol koalisi paslon 02 tengah berkumpul di kediaman sang capres di Jl Kertanegara No IV, Kebayoran Baru, Jaksel. Mereka mengaku optimistis Prabowo-Sandi menang Pilpres 2019.
"Optimis menang," kata Ketua Dewan Pertimbangan Partai Berkarya Siti Hediati Hariyadi atau Titiek Soeharto.
Saksikan juga video 'Gaya Menteri Jokowi Nyoblos dengan Pakaian Putih':
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini