"Saya rasa langkah yang tepat yang dilakukan Bang RR (Rizal Ramli) ya untuk melaporkan balik," kata anggota Badan Komunikasi DPP Gerindra Andre Rosiade kepada wartawan, Selasa (16/10/2018).
Menurut Andre, selama ini ketegangan di antara Rizal dan Surya terlihat nyata di muka publik. Karena itu, ia menyebut penyelesaian di ranah hukum jadi jalan keluar terbaik.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebelumnya pada hari ini Rizal melaporkan Surya ke Bareskrim Polri dengan tuduhan pencemaran nama baik. Pelaporan Rizal itu berawal dari ketegangannya dengan Surya atas ucapannya yang dianggap mencemarkan nama baik Surya.
Saksikan juga video 'Rizal Ramli Ajak Surya Paloh Ngopi, Ada Apa?':
(tsa/dhn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini