"Saya dengar nanti sore sampai nanti malam deklarasi," kata Hashim di Balai Kota, Jakarta Pusat, Kamis (9/8/2018).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Deklarasi Prabowo Subianto-Sandiaga Uno?" tanya awak media kepada Hashim.
"Deklarasi, deklarasi. Kecuali kalau ada Tuhan menentukan (pasangan) lain ya," jawab Hashim.
Awak media kembali menegaskan soal pasangan yang akan dideklarasikan nanti malam. Hasim hanya menjawab singkat ketika ditanya lagi soal pasangan Prabowo-Sandiaga Uno.
"Ya kita lihat nanti," kata Hashim.
Simak Juga 'Besok Cawapres Prabowo Diumumkan, Kamis Malam Deklarasi':
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini