"Iya, informasinya kejadian tadi kebakaran rumah tinggal," kata petugas call center BPBD DKI Jakarta, Faiz, saat dihubungi, Sabtu (7/7/2018) sekitar pukul 01.20 WIB.
Faiz menerangkan kebakaran itu terjadi sekitar pukul 00.44 WIB. Kebakaran itu awalnya melanda satu rumah, tapi kini api telah merembet ke rumah lain.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Belum ada laporan soal penyebab kebakaran tersebut. Petugas juga belum bisa memastikan ada-tidaknya korban dalam kejadian itu. (knv/rna)











































