Gempa 3,8 SR Guncang Jayapura

Gempa 3,8 SR Guncang Jayapura

Yulida Medistiara - detikNews
Minggu, 03 Jun 2018 09:16 WIB
Gempa 3,8 SR Guncang Jayapura
Foto: Ilustrasi Gempa Bumi
Jakarta - Gempa bumi berkekuatan 3,8 skala Richter (SR) mengguncang daerah di Kabupaten Jayapura. Pusat gempa berada di daratan selatan Kabupaten Jayapura.

Berdasarkan akun Twitter BMKG, @infoBMKG, Minggu (3/6/2018) gempa itu terjadi pada pukul 07.11 WIB. Lokasi gempa berada di koordinat 2,74 lintang selatan dan 140,51 bujur timur (BT).

Pusat gempa itu berada di darat selatan Kabupaten Jayapura pada kedalaman 4 kilometer (km). Gempa ini juga dirasakan di Sentani dan Jayapura.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Belum ada informasi lebih lanjut soal gempa ini. (yld/dnu)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads