Tutup Gorong-gorong Raib, Underpass Mampang Jadi Bolong-bolong

Tutup Gorong-gorong Raib, Underpass Mampang Jadi Bolong-bolong

Matius Alfons - detikNews
Kamis, 31 Mei 2018 15:13 WIB
Penutup gorong-gorong di underpass Mampang raib. (Matius Alfons/detikcom)
Jakarta - Anda yang melintas di underpass Mampang, Jakarta Selatan, harus berhati-hati. Penutup gorong-gorong di sepanjang underpass raib dan bisa membahayakan pengendara.

Pantauan detikcom di lokasi, Kamis (31/5/2018), ada 16 penutup gorong-gorong yang raib di jalur underpass dari arah Kuningan ke Mampang-Warung Buncit. Penutup gorong-gorong yang raib ini semuanya berada di lajur kiri.

Penutup selokan di Underpass Mampang raibPenutup selokan di underpass Mampang raib. (Matius Alfons/detikcom)


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Karena penutup raib, kondisi lubang terbuka menganga. Diameter tiap lubang sekitar 40 cm. Underpass Mampang-Kuningan jadi bolong-bolong di beberapa titik.

Belum ada penanda kepada pengendara agar mewaspadai lubang gorong-gorong. Kondisi lalin di underpass Mampang siang ini terpantau lancar. (fdn/imk)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads