Mobil Boks Tertabrak Kereta di Kramat Sentiong

Mobil Boks Tertabrak Kereta di Kramat Sentiong

Bella Oktaviani - detikNews
Rabu, 25 Apr 2018 14:09 WIB
Mobil boks tertabrak kereta di jalur pelintasan Kramat Sentiong. (Bella Oktaviani/detikcom)
Jakarta - Mobil boks tertabrak kereta di jalur pelintasan Kramat Sentiong, Jakarta Pusat. Diduga sopir mobil boks menerobos palang pintu KA.

Kecelakaan itu disebut saksi mata terjadi sekitar pukul 12.20 WIB, Rabu (25/4/2018). Bagian bodi kiri mobil boks B-9434-UXT itu hancur dihantam kereta barang.

"Sopir terluka," kata Ikhsan, saksi mata di lokasi kejadian.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Petugas sudah mengevakuasi mobil boks dari rel pelintasan. Warga masih ramai berkerumun di lokasi.

Mobil boks tertabrak kereta di jalur perlintasan Kramat SentiongMobil boks tertabrak kereta di jalur pelintasan Kramat Sentiong. (Bella Oktaviani/detikcom)
(fdn/fdn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads