"Pada yang mengarah koalisi, ini pasti kita mendengarkan seluruh stakeholder dari PAN. Juga, termasuk akan mendengarkan suara pendiri partai, yaitu Pak Amien Rais," kata Taufik di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (19/4/2018).
Amien adalah Ketua Dewan Kehormatan PAN untuk saat ini. Bagi Taufik, suara Amien untuk masa depan PAN sangat penting didengarkan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Yang pasti, PAN memiliki mekanisme sendiri, sekali lagi semuanya dalam PAN melibatkan seluruh teman-teman DPW kaitannya dengan rakernas," tutur dia. (gbr/dnu)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini