Ledakan terjadi sekitar pukul 14.00 WIB, Sabtu (6/1/2018). Begitu mendapat laporan dari warga, petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Jakarta Timur langsung menyambangi lokasi.
"Sudah kita cek ke lokasi. Tidak ada kebakaran, hanya ledakan," kata Priyo, petugas jaga Damkar Jakarta Timur saat dihubungi detikcom.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Belum diketahui penyebab ledakan tabung uap usaha laundry tersebut. (jor/fdn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini