Pantauan detikcom, petugas dari Sudin Sumber Daya Air (SDA) Penjaringan sejak pagi berbagi tugas menangani genangan di rumah warga.
Petugas Sudin SDA menangani tanggul bocor di Luar Batang, Penjaringan, Jakut, Selasa (7/11/2017) Foto: Indra Komara/detikcom |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Petugas mulai menyisir lubang dengan masuk ke air sekitar pukul 08.00 WIB, Selasa (7/11/2017). Mereka menggunakan pelampung dan kacamata khusus.
Petugas Sudin SDA menangani tanggul bocor di Luar Batang, Penjaringan, Jakut, Selasa (7/11/2017) Foto: Indra Komara/detikcom |
Untuk sementara, lubang pada tanggul disumbat dengan karung kosong. Lubang di tanggul yang jumlahnya diperkirakan belasan itu berdiameter 10 cm.
"Ada 40 lebih yang berlubang. Harus ditambal dari ujung," kata petugas.
Genangan di permukiman warga RT 03 sempat surut, namun kembali muncul pagi tadi. Ketinggian genangan sekitar 20 cm.
Petugas Sudin SDA menangani tanggul bocor di Luar Batang, Penjaringan, Jakut, Selasa (7/11/2017) Foto: Indra Komara/detikcom |












































Petugas Sudin SDA menangani tanggul bocor di Luar Batang, Penjaringan, Jakut, Selasa (7/11/2017) Foto: Indra Komara/detikcom
Petugas Sudin SDA menangani tanggul bocor di Luar Batang, Penjaringan, Jakut, Selasa (7/11/2017) Foto: Indra Komara/detikcom
Petugas Sudin SDA menangani tanggul bocor di Luar Batang, Penjaringan, Jakut, Selasa (7/11/2017) Foto: Indra Komara/detikcom