Petugas piket TMC Polda Metro Jaya Brigadir Gari mengatakan peristiwa itu terjadi jelang tengah malam, pukul 22.57 WIB, Senin (20/2/2017).
"Data-data yang kami peroleh hanya korban atas nama Risdaningsih, umur 45 tahun. Selengkapnya ditangani oleh Polres Jakbar (Jakarta Barat)," kata Gari ketika dikonfirmasi detikcom, Selasa (21/2/2017).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"23:30 Kecelakaan Nissan Livina B 1016 PYN & Pemotor B 6216 PJC di Jl. Tali Jakbar, korban tutup usia Ibu Risdaningsih (45 tahun)," dikutip detikcom dari cuitan @TMCPoldaMetro, pukul 03.57 WIB.
(aud/dnu)











































