"Api sudah padam, penyebab masih penyelidikan," kata Kasudin Damkar Jakarta Utara Satriadi Gunawan saat dihubungi detikcom, Minggu (1/1/2017).
Kapal bernama Zahro Express itu membawa 100 orang penumpang. Kapal itu bertujuan ke Pulau Tidung, Kepulauan Seribu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"2 tewas, 7 luka," kata Sutopo melalui akun twitternya, @Sutopo-BNPB, hari ini.
Sementara itu, korban selamat masih di data di Pelabuhan Muara Angke. Sementara sebagian lainnya dilarikan ke RS Atmajaya.
(idh/ega)











































