Pernyataan tersebut diungkapkan Najib lewat akun Twitternya @NajibRazak seperti dilihat detikcom, Rabu (7/12/2016) sore. Dia juga menyampaikan belasungkawa kepada para korban.
"Takziah kepada keluarga mangsa tragedi gempa bumi Aceh. Malaysia berkongsi perasaan sedih Indonesia & sedia hulur sebarang bantuan yang perlu," tulis Najib.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini