"Asal jangan Ahok," kata pedagang Mainan bernama Andi itu di lokasi, Kamis (10/11/2016).
Mendengar itu Anies hanya tersenyum dan langsung berlalu. Sementara itu saat ditanya alasannya mendukung Anies, Andi menjawab Ahok telah menistakan agamanya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Anies lalu membeli dua buah baju untuk anak pembantunya Mahmud dan puteranya Ismail. Anies juga berdialog dengan pedagang dagng di pasar tersebut.
Sebelumnya, dia juga disambut dengan spanduk dukungan dan yel-yel. Ada yang menarik di yel-yel itu.
"Tak-kotak-kotak, ris-garis-garis. Lupakan yang kotak sekarang saatnya mas Anies," teriak pria yang memakai spanduk 100% dukung 3.
(ams/imk)











































