"Disinyalir pelakunya menggunakan remote," kata Direskrimum Polda DIY Kombes Pol Frans Tjahyono kepada detikcom, Kamis (27/10/2016).
Sejauh ini, polisi telah mengidentifikasi motor tersebut. Dari hasil identifikasi sementara, pelat nomor polisi itu palsu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Frans juga menyampaikan ledakan sifatnya tidak besar. Motor yang terbakar juga hanya sebagian.
"Belum terbakar habis," kata Frans. (sip/dhn)











































