Anies tiba di RS Mintohardjo, Jalan Bendungan Hilir, Jakarta Pusat, Sabtu (24/9/2016), pukul 12.56 WIB. Anies yang mengenakan kemeja putih, diantar mobil Honda Odyssey hitam.
"Saya masih puasa. Bismillah semangat terus dan sehat," kata Anies dan kemudian masuk ke dalam RS.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Lihat saja nanti," kata Anies.
Sebelum masuk ke ruang tes kesehatan, Anies Baswedan dan Sandiaga Uno sempat melakukan foto bersama denga para dokter di RS Mintohardjo. (tfq/tor)











































