Komjen Budi Gunawan Jadi Calon Kepala BIN, KPK: Kita Pelajari

Komjen Budi Gunawan Jadi Calon Kepala BIN, KPK: Kita Pelajari

Nathania Riris Michico, - detikNews
Senin, 05 Sep 2016 13:56 WIB
Komjen Budi Gunawan Jadi Calon Kepala BIN, KPK: Kita Pelajari
Foto: Dok. Istimewa/ Komjen BG saat acara kepolisian di Turki
Jakarta - Wakapolri Komjen Budi Gunawan (BG) ditunjuk Jokowi menjadi Kepala BIN menggantikan Sutiyoso. Berbagai dukungan datang atas pilihan Jokowi ini.

Lalu apa komentar KPK soal BG yang akan menduduki posisi baru sebagai Kepala BIN?

"Aduh itu biar nanti kita pelajari dulu ya," jelas Ketua KPK Agus Rahardjo, Senin (5/9/2016) di sela acara di KPU, Jakarta. Agus hanya berkomentar singkat saat dimintai tanggapan soal ini, kemudian tak berkomentar lagi.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

BG diajukan Jokowi pekan lalu ke pimpinan DPR. Nantinya BG akan menjalani fit and proper test. Suara di DPR sendiri beragam, ada yang memberi dukungan penuh dan ada juga yang dengan syarat, di mana BG diminta netral berjuang untuk negara bukan untuk kelompok tertentu.

(dra/dra)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads