Ternyata, pemasangan kain bermotif ala Bali itu ada tujuan. Bukan karena terkait sesuatu yang misteri.
![]() |
"Ini biar nyeni saja, biar ada estetikanya," kata Kanit Samsat Depok AKP Darno saat berbincang, Senin (22/8/2016)
Darno menepis bila pemasangan sarung itu terkait hal mistis. Dia menyampaikan, dengan dipasangi sarung hias itu, kantor terlihat lebih indah.
![]() |
"Ini sudah lama, pemasangan kain ini tidak ada hubungan dengan apapun. Ini murni seni," tegas dia. (mei/dra)













































