"Tempat istirahat di Tambun KM 52 ditutup sementara dengan sistem buka tutup. Karena antrean kendaraan yang mengular sampai KM 56," kata petugas call center Jasamarga Putra saat dikonfirmasi, Senin (11/7/2016) pukul 22.20 WIB.
Putra menambahkan, antrean kendaraan juga terjadi pada rest area KM 62-63 juga menyebabkan kepadatan kendaraan di sekitar simpang Dawuan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Volume kendaraan yang melintas di Tol Cikampek-Jakarta terpantau ramai lancar. Antrean kendaraan di gerbang Tol Cikarang Utama juga tampak normal. (adf/Hbb)











































