Namun secara umum, situasi kamtibmas/kriminalitas aman terkendali. Hal itu terpantau dari pelaporan jajaran Polda di seluruh Indonesia langsung ke Posko Perencanaan dan Pengendalian Operasi (Rendalops).
"Secara umum terkendali aman," kata Kepala Bidang Penerangan Umum Markas Besar Polri, Komisaris Besar Martinus Sitompul melalui keterangan tertpulisnya, Minggu (3/7/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
I. Situasi Kamtibmas/Kriminalitas
Secara umum terkendali aman (pelaporan dari Jajaran Polda langsung ke Posko Rendalops).
II. Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas)
1. Laka lantas = H-5 = 124 dan H-4 = 216 kejadian;
a. korban meninggal dunia (MD): H-5 = 30 orang dan H-4 = 32 orang;
b. Luka Berat (LB) : H-5 = 46 Org dan H-4 = 62 org;
c. Luka Ringan (LR) : H-5 = 150 Org dan H-4 = 257 org;
2. Kendaraan yang terlibat Laka Lantas:
a. Sepeda Motor : H-5 = 141 unit dan H-4 = 257 unit;
b. Mobil penumpang: H-5 = 30 unit dan H-4 = 63 unit;
c. Bus: H-5 = 6 unit dan H-4 = 8 unit;
d. Mobil barang: H-5 = 38 unit dan H-4 = 39 unit;
e.Ransus (kendaraan khusus): H-5 = 1 unit dan H-4 = 2 unit
f. Kendaraan tidak bermotor: H-5 = 2 unit dan H-4 = 10 unit;
3. Usia korban Lalin Polda Zona I (Lampung, Banten, Jabar, PMJ, Jateng, DIY, Jatim dan Bali)
a. 0-15 thn : H-5 = 15 org dan H-4 = 17 orang
b. 16-30 thn : H-5 = 97 org dan H-4 = 82 orang
c. 31-50 thn : H-5 = 164 org dan H-4 = 56 orang
d. > 50 thn : H-5 = 32 org dan H-4 = 51 orang
4. Jumlah penindakan pelanggaran sebanyak H-5 = 11.626 perkara dan H-4 = 12.968 perkara dengan rincian:
a.Tilang: H-5 = 5371 kasus dan H-4 = 5.590 kasus
b.Teguran: H-5 = 6.255 kasus dan H-4 = 7.378 kasus
5. Trend kejadian pelanggaran Lalin Polda Zona I:
a. R2 : H-5 = 3.133 unit dan H-4 = 3.069 unit
b. R4: H-5 = 928 unit dan H-4 = 1.010 unit
6. Usia pelaku pelanggaran Lalin Polda Zona I :
a. 0-15 thn : H-5 = 64 orang dan H-4 = 77 orang
b. 16-30 thn : H-5 = 450 orang dan H-4 = 454 orang
c. 31-50 thn : H-5 = 1537 orang dan H-4 = 1.071 orang
d. > 50 thn : H-5 = 125 orang dan H-4 = 118 orang
(idh/erd)











































