"Kebakaran sejak pukul 16.45 WIB. Sampai saat ini masih menyala," ujar salah seorang petugas piket Sudin Pemadam Kebakaran dan PB Jakarta Pusat saat dikonfirmasi, Rabu (15/6/2016).
Kebakaran disebut hanya terjadi di bagian atap saja. Tetapi belum diketahui di mana sumber api tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini