Colt Diesel Terbalik di Lingkar JORR KM 48 Arah Rorotan

Colt Diesel Terbalik di Lingkar JORR KM 48 Arah Rorotan

Muhammad Taufiqqurahman - detikNews
Sabtu, 11 Jun 2016 06:47 WIB
Colt Diesel Terbalik di Lingkar JORR KM 48 Arah Rorotan
Foto: Thinkstock/assistantua
Jakarta - Sebuah kendaraan tipe colt diesel terbalik di lingkar luar JORR arah Rorotan, Jakarta Timur. Ini adalah kecelakaan tunggal.

"Betul terjadi kecelakaan di KM 48 dari arah Pondok Indah menuju Cililitan," ujar petugas PT Jasa Marga Mutia saat dikonfirmasi detikcom, Sabtu (111/6/2016).

"Ini adalah kecelakaan tunggal," sambungnya.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Mutia mengatakan tidak ada korban dalam kecelakaan ini. Kendaraan yang terbalik berada di lajur 3 sebelah kanan.

"Petugas berada di lapangan. Kondisi lalin jelang lokasi kejadian," terangnya. (tfq/dha)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads