"Saya dengar informasinya begitu, A1. Jadi orangnya itu datang ke sana, keliatannya bawa uang cash," kata Prasetyo di kantornya, Kejagung, Jl Sultan Hasanuddin, Jakarta, Jumat (20/5/2016).
Prasetyo belum mau mengungkap soal identitas si kurir. Namun yang jelas, dia menduga La Nyalla masih mengantongi banyak uang. Padahal, rekening yang dimiliki La Nyalla sudah diblokir.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Masalahnya (La Nyalla) sudah overstay di situ, mestinya kalau ketahan oleh pemerintah Singapura dia harus diusir dari sana," kata Prasetyo. (edo/tor)











































