"Ganjil-genap masih perlu diskusi lagi," kata Ahok usai meresmikan RPTRA Ciganjur, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Selasa (17/5/2016).
Sementara itu Electronic Road Pricing (ERP) juga masih dipersiapkan. Sehingga untuk sementara memang belum ada pengganti dari sistem pembatasan kendaraan yang melintas di ruas jalan tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Yang pasti membatasi kendaraan, kalau semua masuk pasti macet. Sekarang kan orang ada (aplikasi) Waze jadi ada pilihan. Semua jalurnya saya mau konsisten, saya enggak mau tiga jadi enam, dua jalur jadi empat," kata Ahok. (bag/hri)











































