Deputi Pemberantasan BNN Irjen Arman Depari mengatakan, 8 tersangka ditangkap di beberapa wilayah Jakarta sejak Minggu (8/5) lalu.
"Ada delapan orang tersangkanya yang sudah kami amankan dan sedang dalam pengembangan," ujar Arman kepada detikcom, Kamis (12/5/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
"Barang buktinya disembunyikan di dalam ban serep mobil Toyota Fortuner," imbuhnya.
Arman mengatakan, narkoba tersebut disuga berasal dari Malaysia. "Untuk selengkapnya besok akan dirilis," pungkasnya.
(mei/rvk)












































