Namun tidak berlangsung lama, petugas segera mengevakuasi truk dan membersihkan ceceran oli yang membahayakan pengguna jalan lain. Saat ini penutupan jalur di sekitar Exit Tol Plumpang telah dibuka kembali.
"Baru saja selesai pembersihan, penutupan jalan sudah dibuka lagi," kata petugas Citra Marga, Suparno, saat dikonfirmasi detikcom, Rabu (11/5/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Pagi-pagi masih jarang kontainer keluar pelabuhan, jadi tidak macet," katanya.
Saat ini kondisi lalu lintas di ruas tol tersebut berangsur-angsur mulai terurai kembali.
(kff/dnu)











































